Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Beri Latihan Peraturan Baris Berbaris Paskibra Tingkat Kecamatan Labakkang

    Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Beri Latihan Peraturan Baris Berbaris Paskibra Tingkat Kecamatan Labakkang
    Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Beri Latihan Peraturan Baris Berbaris Paskibra Tingkat Kecamatan Labakkang

    LABAKKANG - Pembina Paskib Serka Budianto bersama Bhabinkamtibmas Aipda Ilyas Hasan beri latihan baris berbaris pada pasukan pengibar bendera merah putih di tingkat kecamatan labakkang. 

    Untuk pasikan pengibar bendera merah putih pada peringatan Hut RI ke 78 tingkat kecamatan labakkang di pilih dari siswa siswi SMAN 13 Pangkep desa kassiloe dan latihannya di laksanakan di lapangan uoacara SMAN 13 Pangkep dan mendekati hari H akan dilaksanakan dilapangan sepakbola desa bara batu sebagai tempat pelaksanaan upacara peringatan HUT RI ke 78 tahun 2023. 

    Dalam memberikan latihan penekanan yakni setiap paskibraka dapat konsentrasi fokus dalam mengikuti latihan dan diingatkan untuk jaga kesehatan baik dalam proses latihan hingga hari H pengibaran maupun penurunan bendera merah putih pada HUT RI ke 78 di halaman sepak bola Desa Barabatu. 

    Bapak Kapolsek Labakkang Iptu Aidil Akbar, S.Sos, MM mengatakan kami jajaran kepolisian di wilayah hukum Polsek labakkang akan senantiasa mensukseskan rangkaian HUT RI ke 78 terutama Paskibra agar dalam pelaksanaan dapat terlaksana sesuai yang diharapkan.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Lewat DDS Malam Hari, Bhabinkamtibmas Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Pesta Demokrasi, Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Kapolsek Liukang Tangaya Bersama Babinsa Intensifkan Cooling System di Pulau Sapuka
    Ketum Bhayangkari Juliati Sigit Prabowo Hibur Pengungsi Korban Erupsi Gunung Lewotobi
    Total Pendaftar Bakomsus bidang Pangan Polri Hingga Hari ke-3 4.434 Orang 

    Ikuti Kami