Polisi Peduli, Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah Dorong Motor Siswa Mogok di Tengah Jalan

    Polisi Peduli, Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah Dorong Motor  Siswa Mogok di Tengah Jalan

     PANGKEP - Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah, SH.MH rela mendorong Motor siswa menepi saat giat Commanderwish yang lagi mogok di tengah jalan.

    Hal ini sebagai wujud nyata dalam  memberikan rasa aman terhadap pengguna jalan, personil Polsek bungoro rutin lakukan giat pengaturan di jalan setiap harinya, seperti yang tampak pada saat ini, personil Polsek Bungoro menempati Posnya masing-masing Pada Rabu 18/01/ 2023, pukul 06.15 s/d 07.30 wita. 

    Personil Polsek Bungoro Polres Pangkep melaksanakan giat strong point di Pimpin Kapolsek Bungoro KOMPOL ANDI ALAMSYAH SH. MH di jalan poros Makassar - Parepare terdiri atas Traffic Light Bungoro, Perempatan Samalewa, Gerbang Terminal Bungoro dan depan SMK Muhammadiyah dalam Wilayah Hukum Polsek Bungoro 

    Nampak terlihat Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah SH.MH secara humanis tengah mendorong motor seorang siswi yang mengalami mogok di tengah jalan saat akan menuju kesekolahnya, hal ini merupakan bentuk kepedulian Polri dalam melayani masyarakat

    Kapolsek Bungoro mengatakan" bahwa pelaksanaan strong point atau Commanderwish ini sesuai perintah pimpinan untuk menempati Pos masing-masing, guna mengantisipasi kemacetan akibat padatnya kendaraan di pagi hari, serta warga masyarakat yang menyebrang jalan di jalan raya, sehingga arus Lalulintas dapat lancar, tertib dan kondusif "ujar Kompol Andi Alamsyah SH.MH "tutupnya.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Pohon Tumbang, Bhabinkamtibmas Muhammading...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Pangkep Bersama Dandim 1421/Pangkep...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Kapolsek Liukang Tangaya Intensifkan Cooling System Jelang Pemilu Kabupaten Pangkep 2024
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolsek Liukang Tangaya Intensifkan Cooling System Jelang Pemilu Kabupaten Pangkep 2024
    Polsek Liukang Tangaya Hadiri Rapat Koordinasi Pendistribusian Logistik Pemilu di Aula KPU kabupaten Pangkep
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sambangi Warga Pulau Sapuka, Sampaikan Himbauan Jelang Pilkada 2024
    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Ajak Pemuda Pulau Sabaru Wujudkan Pilkada Damai dengan Cooling System
    Fatmawati Rusdi Hadiri Rapat Konsolidasi Akbar Partai NasDem di Pangkep
    Kapolsek Bungoro dengan Camat Bungoro Bahas Agenda Dzikir dan Doa Bersama Menjelang Pilkada Serentak
    Lakukan Door To Door System Ke Warga Binaan, Guna Ciptakan Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif Jelang Pilkada 
    Dukung Program Ketahanan Pangan, Kapolsek Bungoro Tinjau Lahan Penanaman Jagung di Desa Biring Ere
    Sambutan Meriah Warga Pangkep untuk Pasangan Calon Nomor Satu MYL-ARA
    Perkara Tindak Pidana Korupsi Penyimpangan Penetapan Harga Jual Tambang Pasir Laut, Terdakwa Ajukan Duplik Terhadap Replik Penuntut Umum Kajati SulSel
    Tindak Pidana Korupsi, Jaksa Penuntut Umum Kejari Luwu Bacakan Tuntutan Pidana Terhadap Terdakwa
    Danramil 03/Bungoro Dim 1421/Pkp Rem 141/Tp Dampingi Petugas Kesehatan Vaksinasi Hewan Ternak
    Jalin Silaturahmi Pasca Idul Adha 1444 H, Bhabinkamtibmas Kelurahan Sapanang Ajak Warga Jaga Kamtibmas
    Cegah Laka Lantas Dijalur Kereta Api, Personil Polsek Bungoro Beri Rasa Aman

    Ikuti Kami